Pengingat Ramadhan

Menjelang Ramadhan, mari bersihkan diri dengan Sedekah.


Rasulullah merupakan orang yang paling dermawan diantara manusia lainnya. Beliau semakin dermawan saat berada di bulan ramadan (HR Bukhari No. 4771 dan Muslim No.2307).


Oleh sebab itu, sudah semestinya sebagai umat Muslim untuk mencontoh beliau menjelang bulan Ramadhan yang penuh barakah. Caranya dengan perbanyak sedekah, baik untuk kepentingan fi sabilillah maupun kaum dhuafa dan fakir miskin.


Maka, ketahilah bahwa umat Islam ketika mendekati Ramadhan, maka dianjurkan untuk senantiasa membaca Al Qur'an dan mengeluarkan zakat hartanya, sebagai bantuan untuk orang miskin dalam menghadapi puasa.


Nah, salah satu bentuk sedekah yang dianjurkan selama Ramadhan ini adalah dengan memberikan ifthar (hidangan berbuka puasa) kepada orang-orang yang berpuasa.


Bismillahirrahmanirrahim


#PengingatKebaikan#

Jika sahabat kebaikan ingin berdonasi, dan infaq, silahkan dapat menunaikan nya melalui :


BNI Syariah

(Kode bank 009)

No Rekening 3210003159

A.n Dompet Sosial Robbani Peduli


Konfirmasi & informasi

WA : 0853-8449-9599

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pages

DSRP.OR.ID | Distributed By MyBloggerThemes